PENGARUH KOMBINASI TERAPI RENDAM KAKI MENGGUNAKAN JAHE DAN GARAM UNTUK MENURUNKAN TEKANAN DARAH PADA LANSIA PENDERITA HIPERTENSI DI PUSKESMAS CILACAP SELATAN II

IMAM NUR ANDREA, HARLIANSYAH, 108119073 (2023) PENGARUH KOMBINASI TERAPI RENDAM KAKI MENGGUNAKAN JAHE DAN GARAM UNTUK MENURUNKAN TEKANAN DARAH PADA LANSIA PENDERITA HIPERTENSI DI PUSKESMAS CILACAP SELATAN II. Skripsi thesis, Universitas Al-Irsyad Cilacap.

[thumbnail of 2. COVER DAN PENGESAHAN.pdf] Text
2. COVER DAN PENGESAHAN.pdf

Download (259kB)
[thumbnail of 4. ABSTRAK.pdf] Text
4. ABSTRAK.pdf

Download (633kB)
[thumbnail of 6. BAB I.pdf] Text
6. BAB I.pdf

Download (533kB)
[thumbnail of 8. BAB II.pdf] Text
8. BAB II.pdf

Download (667kB)
[thumbnail of 10. BAB III.pdf] Text
10. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (567kB)
[thumbnail of 12. BAB IV.pdf] Text
12. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (397kB)
[thumbnail of 14. BAB V.pdf] Text
14. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (466kB)
[thumbnail of 16. BAB VI.pdf] Text
16. BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (260kB)

Abstract

Tujuan: Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui pengaruh kombinasi terapi rendam kaki menggunakan jahe dan garam untuk menurunkan tekanan darah pada lansia penderita hipertensi di Puskesmas Cilacap Selatan II. Metode: Penelitian ini menggunakan metode penelitian pre experimental dengan rancangan one groups pretest and posttest design, dilakukan observasi pretest kemudian intervensi selama 5 hari dan observasi posttest tekanan darah. Sampel pada penelitian ini berjumlah 38 responden diambil dengan teknik simple random sampling. Hasil penelitian: Berdasarkan uji wilcoxon, terdapat pengaruh terapi rendam kaki menggunakan air hangat dengan campuran garam dan jahe terhadap penurunan tekanan darah pada lansia penderita hipertensi (p-value < 0,008). Simpulan:. Dari penelitian ini, terapi rendam kaki menggunakan air hangat dengan campuran garam dan jahe efektif untuk menurunkan tekanan darah pada lansia penderita hipertensi di wilayah kerja Puskesmas Cilacap Selatan II.

Kata Kunci : Rendam Kaki Air Hangat, Garam, Jahe, Tekanan Darah, Hipertensi, Lansia.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Pustakawan UNAIC
Date Deposited: 16 Nov 2023 07:28
Last Modified: 16 Nov 2023 07:28
URI: http://repository.universitasalirsyad.ac.id/id/eprint/476

Actions (login required)

View Item
View Item