ASUHAN KEPERAWATAN KLIEN HIPERTENSI PADA TN.R. DENGAN MASALAH KEPERAWATAN RESIKO PERFUSI PERIFER TIDAK EFEKTIF DENGAN PENERAPAN HIDROTERAPI GARAM DAN SERAI

HARTATI, S.Kep., HARTATI, 113122021, Ners (2023) ASUHAN KEPERAWATAN KLIEN HIPERTENSI PADA TN.R. DENGAN MASALAH KEPERAWATAN RESIKO PERFUSI PERIFER TIDAK EFEKTIF DENGAN PENERAPAN HIDROTERAPI GARAM DAN SERAI. Other thesis, Universitas Al-Irsyad Cilacap.

[thumbnail of Halaman Romawi.pdf] Text
Halaman Romawi.pdf

Download (370kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (194kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (267kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (210kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (95kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (291kB)

Abstract

Metode yang digunakan adalah desain deskriptif dengan studi kasus asuhan keperawatan menggunakan tindakan kompres dingin. Desain penelitian deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Penelitian ini dilakukan dari bulan November 2018 sampai bulan Mei 2019. Peneliti melakukan asuhan keperawatan pada tanggal 16-21Januari 2023. Cara pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Instrumen pengumpulan data asuhan keperawatan dimulai dari pengkajian sampai evaluasi keperawatan. Hasil penelitian didapatkan hasil bahwa tekanan darah sebelum melakukan rendam kaki dengan air hangat dicampur garam dan serai tekanan darah 180/100 mmHg dan setelah melakukan intervensi tersebut selama 7 hari berturut-turut 1 kali dalam sehari selama 10 menit, tekanan darah menurun menjadi 145/85 mmHg. Diharapkan Puskesmas maupun rumah sakit dapat menerapkan terapi rendam kaki dengan air hangat dicampur garam dan serai untuk menurunkan tekanan darah khususnya pada pasien hipertensi.

Kata Kunci : Lansia, Hipertensi, Hidroterapi, Garam, Serai

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Profesi Ners
Depositing User: Pustakawan UNAIC
Date Deposited: 12 Dec 2023 08:14
Last Modified: 12 Dec 2023 08:14
URI: http://repository.universitasalirsyad.ac.id/id/eprint/582

Actions (login required)

View Item
View Item