ANALISIS PERBEDAAN INDEKS MASSA TUBUH DAN KADAR GULA DARAH SEWAKTU SEBELUM DAN SESUDAH PROGRAM KEBUGARAN SEHAT BUGAR SENANG PADA PEKERJA PERTAMINA RU IV CILACAP

REZA ADITIYA SAPUTRA, REZA, 31121231010 (2024) ANALISIS PERBEDAAN INDEKS MASSA TUBUH DAN KADAR GULA DARAH SEWAKTU SEBELUM DAN SESUDAH PROGRAM KEBUGARAN SEHAT BUGAR SENANG PADA PEKERJA PERTAMINA RU IV CILACAP. Other thesis, Universitas Al-Irsyad Cilacap.

[thumbnail of COVER & PENGESAHAN.pdf] Text
COVER & PENGESAHAN.pdf

Download (7MB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (215kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (366kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (405kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (495kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (223kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (232kB)
[thumbnail of BAB VI.pdf] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (216kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (355kB)

Abstract

Prevalensi kelebihan berat badan pada orang dewasa berusia 18 tahun ke atas di seluruh dunia mengalami obesitas pada tahun 2022, kontrol berat badan sangat penting dalam manajemen diabetes dan pencegahan perkembangan prediabetes menjadi DM. Salah satu cara sederhana yang umum digunakan untuk menentukan obesitas ini adalah dengan mengukur Indeks Massa Tubuh (IMT) dan mengukur nilai Gula Darah Sewaktu (GDS).Tujuan penelitian ini untuk mengetahui analisis perbedaan Indeks Massa Tubuh (IMT) dan kadar gula darah sewaktu (GDS), sebelum dan
sesudah program kebugaran Sehat, Bugar, Senang (SEBUSE) Pekerja Pertamina RU IV Cilacap. Desain penelitian yang digunakan adalah penelitian evaluatif dengan obsevasional restrospektif dengan menggunakan data hasil program SEBUSE (Sehat Bugar Senang) pada tahun 2023 dengan pengambilan data sampel menggunakan metode pretest dan postest pada satu kelompok (One Group Pretest-Postest Design). Responden penelitiannya adalah Pekerja PT Kilang Pertamina RU IV Ciacap. Sampel yang didapat sebanyak 91 responden dengan teknik pengambilan sampel menggunakan Purposive Sampling. Hasil penelitian untuk nilai IMT sebelum dan setelah program
SEBUSE (Sehat, Bugar, Senang), dengan hasil tidak ada pengaruh yang signifikan setelah
dilakukan uji statistik, dengan nilai P-Value 0,078 dimana lebih besar dari pada 0,05. Untuk hasil penelitian nilai GDS sebelum dan sesudah dilakukannya program SEBUSE (Sehat, Bugar, Senang), dengan hasil ada pengaruh, berdasarkan hasil uji statistik didapatkan nilai P-Value =
0,001, dimana P-Value lebih kecil dari pada 0,05.
Kata Kunci : IMT, GDS, Sehat, Bugar, Senang (SEBUSE).

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@universitasalirsyad.ac.id
Date Deposited: 15 Oct 2024 06:45
Last Modified: 15 Oct 2024 06:45
URI: http://repository.universitasalirsyad.ac.id/id/eprint/118

Actions (login required)

View Item
View Item