PENERAPAN TERAPI GENERALIS (SP 1-4) PADA PASIEN DENGAN MASALAH RESIKO PERILAKU KEKERASAN DI RUANG NAKULA RSUD BANYUMAS

Arindi, Khaerunnisa, S.Kep,113 122 053,Ners (2023) PENERAPAN TERAPI GENERALIS (SP 1-4) PADA PASIEN DENGAN MASALAH RESIKO PERILAKU KEKERASAN DI RUANG NAKULA RSUD BANYUMAS. Other thesis, Universitas Al-Irsyad Cilacap.

[thumbnail of 1. COVER HALAMAN PERSETUHUAN DAN PENGASAHAN.pdf] Text
1. COVER HALAMAN PERSETUHUAN DAN PENGASAHAN.pdf

Download (348kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf

Download (189kB)
[thumbnail of 4. BAB II.pdf] Text
4. BAB II.pdf

Download (357kB)
[thumbnail of 4. BAB III.pdf] Text
4. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (357kB)
[thumbnail of 5. BAB IV.pdf] Text
5. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (194kB)
[thumbnail of 6. BAB V.pdf] Text
6. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (150kB)

Abstract

Kesehatan jiwa merupakan suatu bagian yang tidak dapat terpisahkan dari kesehatan dan bagian integral serta merupakan unsur utama dalam menunjang terwujudnya kualitas hidup manusia yang utuh (Sutejo, 2019). Salah satu diagnosa dari gangguan jiwa adalah Perilaku Kekerasan, perilaku kekerasan merupakan perilaku yang dapat mencederai diri sendiri dan suaru respon dimana kondisi seseorang tersebut dapat melakukan tindakan yang dapat membahayakan yang ditunjukkan dengan perilaku aktual dalam melakukan kekerasan. Pengkajian dilakukan kepada satu klien rawat inap dengan diagnosa risiko perilaku kekerasan di RSUD Banyumas. Implementasi yang diberikan berupa terapi generalis melatih nafas dalam dan pukul bantal, patuh minum obat, melatih secara verbal dengan meminta dan mengungkapkan secara baik, dan melatih secara spiritual dengan berdoa dan beribadah. Tindakan tersebut dilakukan secara bertahap dalam 4 hari. Kesimpulannya bahwa terapi generalis SP 1 – 4 memiliki pengaruh yang cukup bermakna dalam perubahan kemampuan klien dalam mengontrol perilaku kekerasan jika dibandingkan dengan klien sebelum mendapatkan terapi. Klien mampu mengikuti terapi generalis dengan baik dan tenang, klien juga dapat melakukan apa yang sebelumnya diajarkan.
Kata Kunci : Terapi Generalis, Risiko Perilaku kekerasan

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Profesi Ners
Depositing User: Pustakawan UNAIC
Date Deposited: 20 Dec 2023 02:41
Last Modified: 20 Dec 2023 02:41
URI: http://repository.universitasalirsyad.ac.id/id/eprint/623

Actions (login required)

View Item
View Item