ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN ULKUS DM TYPE II DENGAN MASALAH KECEMASAN DAN PENERAPAN AROMA TERAPI EKSTRAK KULIT JERUK DI UPTD PUSKESMAS KARANGPUCUNG 1 TAHUN 2023

AINUN, MUARIFAH, 113122013, Ners (2023) ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN ULKUS DM TYPE II DENGAN MASALAH KECEMASAN DAN PENERAPAN AROMA TERAPI EKSTRAK KULIT JERUK DI UPTD PUSKESMAS KARANGPUCUNG 1 TAHUN 2023. Other thesis, Universitas Al-Irsyad Cilacap.

[thumbnail of HALAMAN JUDUL.pdf] Text
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (386kB)
[thumbnail of HALAMAN PERSETUJUAN.pdf] Text
HALAMAN PERSETUJUAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB - I.pdf] Text
BAB - I.pdf

Download (317kB)
[thumbnail of BAB - II.pdf] Text
BAB - II.pdf

Download (597kB)
[thumbnail of BAB - III.pdf] Text
BAB - III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (352kB)
[thumbnail of BAB - IV.pdf] Text
BAB - IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (310kB)
[thumbnail of BAB - V.pdf] Text
BAB - V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (186kB)

Abstract

Ulkus diabetikum merupakan luka terbuka pada permukaan kulit yang disebabkan adanya markroangiopati sehingga terjadi vaskuler insufisiensi dan neuropati. Ulkus Diabetikum merupakan masalah yang paling ditakuti oleh pasien diabetes melitus karena berdampak buruk bagi pasien DM Tipe II sehingga mengakibatkan terjadinya kecemasan. Metode yang digunakan adalah desain deskriptif dengan studi kasus asuhan keperawatan menggunakan tindakan aromaterapi ekstrak kulit jeruk. Desain penlitian deskritif dengan pendekataan studi kasus. Penelitian ini dilakukan dari 10 April 2023 sampai dengan 12 April
2023. Cara pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Instrumen pengumpulan data asuhan keperawatan dimulai dari pengkajian sampai evaluasi keperawatan. Hasil evaluasi didapat bahwa sebelum pemberian aromaterapi pasien dengan kecemasan sedang kemudian menurun setelah diberikan terapo aromaterapi ekstrak kulit jeruk selama 3 hari manjadi ringan.

Kata Kunci : Asuhan Keperawatan, Ulkus, Kecemasan, Aromaterapi, Ekstrak kulit jeruk

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Profesi Ners
Depositing User: Pustakawan UNAIC
Date Deposited: 04 Jan 2024 07:53
Last Modified: 04 Jan 2024 07:53
URI: http://repository.universitasalirsyad.ac.id/id/eprint/630

Actions (login required)

View Item
View Item