ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PENYAKIT PARU OBSTRUKTIF KRONIK (PPOK) DENGAN MASALAH KEPERAWATAN BERSIHAN JALAN NAPAS TIDAK EFEKTIF DAN PENERAPAN TERAPI NEBULIZER DI RUANG MELATI RSUD MAJENANG

ZUHAL RISQI ARABBANI, ZUHAL, 4112321055 (2024) ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PENYAKIT PARU OBSTRUKTIF KRONIK (PPOK) DENGAN MASALAH KEPERAWATAN BERSIHAN JALAN NAPAS TIDAK EFEKTIF DAN PENERAPAN TERAPI NEBULIZER DI RUANG MELATI RSUD MAJENANG. Other thesis, Universitas Al-Irsyad Cilacap.

[thumbnail of HALAMAN JUDUL.pdf] Text
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (82kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (44kB)
[thumbnail of BAB 1.pdf] Text
BAB 1.pdf

Download (348kB)
[thumbnail of BAB 2.pdf] Text
BAB 2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 3.pdf] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (351kB)
[thumbnail of BAB 4.pdf] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 5.pdf] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (117kB)
[thumbnail of DAFTAR LAMPIRAN.pdf] Text
DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (215kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (237kB)

Abstract

Latar belakang: Penyakit paru obstruktif kronik (PPOK) merupakan penyakit yang ditandai
dengan keterbatasan aliran udara terus-menerus yang biasanya bersifat progresif dan
berhubungan dengan respon inflamasi kronis pada saluran napas dan paru-paru terhadap partikel gas yang beracun. Penderita PPOK umumnya berusia lanjut, hal ini karena terdapat gangguan mekanis dan pertukaran gas pada sistem pernapasan dan menurunnya aktivitas fisik pada kehidupan sehari-hari.Tujuan: Menggambarkan pelaksanaan Asuhan Keperawatan Pada Pasien Tn.S Dengan Masalah Keperawatan Pola Napas Tidak Efektif Dan Penerapan Terapi Nebulizer Di Ruang Melati RSUD Majenang. Metode: Penelitian ini dilakukan pada pasien penderita Penyakit Paru Obstruktif Kronik (PPOK), dengan menggunakan terapi Nebulizer untuk mengatasi maslah bersihan jalan napas tidak efektif. Hasil dan Kesimpulan: Setelah dilakukan implementasi selama 3 hari dan dievaluasi hasil berdasarkan indikator dan luaran yang sudah ditetapkan didapatkan hasil bahwa implementasi Terapi Nebulizer efektif digunakan untuk mengatasi masalah Bersihan jalan napas tidak efektif Tn.s di Ruang Melati Rumah Sakit Umum Daerah Majenang.
Kata Kunci: Bersihan jalan napa tidak efektif, Terapi Nebulizer

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Profesi Ners
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@universitasalirsyad.ac.id
Date Deposited: 23 Oct 2024 03:09
Last Modified: 23 Oct 2024 03:09
URI: http://repository.universitasalirsyad.ac.id/id/eprint/158

Actions (login required)

View Item
View Item