HUBUNGAN MOTIVASI KERJA, KEMAMPUAN PROFESIONAL DAN KEDISIPLINAN DENGAN KINERJA PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT PERTAMINA CILACAP TAHUN 2024

RIZKI, KARUNIA, 31121232008 and Suko, Pranowo and Bejo, Danang (2025) HUBUNGAN MOTIVASI KERJA, KEMAMPUAN PROFESIONAL DAN KEDISIPLINAN DENGAN KINERJA PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT PERTAMINA CILACAP TAHUN 2024. Other thesis, Universitas Al-Irsyad Cilacap.

[thumbnail of 1. COVER - DAFTAR LAMPIRAN.pdf] Text
1. COVER - DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (570kB)
[thumbnail of 2. BAB 1.pdf] Text
2. BAB 1.pdf

Download (236kB)
[thumbnail of 3. BAB 2.pdf] Text
3. BAB 2.pdf

Download (348kB)
[thumbnail of 4. BAB 3.pdf] Text
4. BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (327kB)
[thumbnail of 5. BAB 4.pdf] Text
5. BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (336kB)
[thumbnail of 6. BAB 5.pdf] Text
6. BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (334kB)
[thumbnail of 7. BAB 6.pdf] Text
7. BAB 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (281kB)
[thumbnail of 8. LAMPIRAN.pdf] Text
8. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (953kB)

Abstract

Perawat merupakan bagian dari tenaga kesehatan yang memiliki hubungan paling erat dengan pasien. Kualitas pelayanan kesehatan ditentukan salah satunya dari kinerja perawat. Kinerja perawat harus didasari oleh motivasi, kemampuan dan kedisiplinan yang tinggi untuk membentuk kinerja yang mendukung dalam menjalankan tugas dan pemberian pelayanan kesehatan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan motivasi kerja, kemampuan profesional dan kedisiplinan dengan kinerja perawat. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif deskriptif menggunakan pendekatan korelasi dengan desain cross sectional. Sampel dalam penelitian ini adalah perawat rawat inap di Rumah Sakit Pertamina Cilacap tahun 2024 sebanyak 32 orang yang dipilih dengan teknik total samping. Analisis data menggunakan analisis univariat dan bivariat dengan uji uji spearman rank. Hasill penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara motivasi kerja dengan kinerja perawat (pv = 0,002). Tidak ada hubungan antara kemampuan profesional (pv = 0,349) dan kedisiplinan (pv = 0,154) dengan kinerja perawat.

Kata Kunci : Motivasi, Kemampuan, Profesional, Kedisiplinan, Kinerja. Perawat

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@universitasalirsyad.ac.id
Date Deposited: 05 Mar 2025 04:07
Last Modified: 05 Mar 2025 04:07
URI: http://repository.universitasalirsyad.ac.id/id/eprint/168

Actions (login required)

View Item
View Item