ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK NY. K DENGAN PENERAPAN TINDAKAN RENDAM KAKI AIR HANGAT DENGAN JAHE MERAH UNTUK MENURUNKAN TEKANAN DARAH DI WILAYAH PUSKESMAS CILACAP TENGAH I

RISKA ENDAH, UTAMI,113 122 056, Ners (2023) ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK NY. K DENGAN PENERAPAN TINDAKAN RENDAM KAKI AIR HANGAT DENGAN JAHE MERAH UNTUK MENURUNKAN TEKANAN DARAH DI WILAYAH PUSKESMAS CILACAP TENGAH I. Other thesis, Universitas Al-Irsyad Cilacap.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (260kB)
[thumbnail of BAB 1 PENDAHULUAN.pdf] Text
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (285kB)
[thumbnail of BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf] Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (329kB)
[thumbnail of BAB III TINJAUAN KASUS.pdf] Text
BAB III TINJAUAN KASUS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (325kB)
[thumbnail of BAB IV PEMBAHASAN.pdf] Text
BAB IV PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (111kB)
[thumbnail of BAB V SIMPULAN DAN SARAN.pdf] Text
BAB V SIMPULAN DAN SARAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (35kB)

Abstract

Lansia adalah seseorang yang berusia 60 tahun keatas. lansia beresiko mengalami hipertensi karena penurunan fungsi kerja organ tubuh karena proses penuaan. Faktor lain yang menyebabkan terjadinya hipertensi pada lansia adalah gaya hidup, stress dan aktivitas fisik yang kurang. Kecenderungan lansia selama ini kurang mengetahui cara menerapkan gaya hidup sehat untuk cara penanganan yang dapat menurunkan tekanan darah. Tujuan untuk mengetahui pengaruh rendam kaki air hangat dan jahe merah terhadap penurunan tekanan darah pada lansia dengan hipertensi. Metode penelitian yang digunakan adalah wawanara dengan pendekatan asuhan keperawatan. Air angat dan jahe merah sebanyak 100 gram dilakukan rendam kaki selama 15 menit pada suhu 38,4ºC dengan kategori panas. Hasil evaluasi masalah keperawatan resiko perfusi serebral tidak efektif teratasi di tandai dengan penurunan nilai tekanan darah, karena efek panas dari kaki dan kandungan dari minyak atsiri pada jahe merah mampu memberikan efek vasodilatasi pembuluh darah sehingga memicu penurunan tekanan darah. Saran, dapat melakukan tindakan mandiri sebagai upaya penrunan tekanan darah secara non farmakologis.
Kata Kunci: Hipertensi, Lansia, Rendam kaki, air hangat dan jahe merah

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Profesi Ners
Depositing User: Pustakawan UNAIC
Date Deposited: 12 Dec 2023 08:13
Last Modified: 12 Dec 2023 08:13
URI: http://repository.universitasalirsyad.ac.id/id/eprint/577

Actions (login required)

View Item
View Item