SURVEY KARAKTERISTIK IBU HAMIL DENGAN ANEMIA DI PUSKESMAS KEMRANJEN I BANYUMAS PERIODE JANUARI-MEI 2023

YUNI, FATMAWATI, 110322008 (2023) SURVEY KARAKTERISTIK IBU HAMIL DENGAN ANEMIA DI PUSKESMAS KEMRANJEN I BANYUMAS PERIODE JANUARI-MEI 2023. Skripsi thesis, Universitas Al-Irsyad Cilacap.

[thumbnail of COVER dan Pengesahan.pdf] Text
COVER dan Pengesahan.pdf

Download (224kB)
[thumbnail of Abstrak dan Daftar Isi.pdf] Text
Abstrak dan Daftar Isi.pdf

Download (219kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (126kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (214kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (138kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (105kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (153kB)
[thumbnail of BAB VI.pdf] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (83kB)

Abstract

Latar belakang: Masa kehamilan merupakan masa kehidupan yang penting bagi seorang wanita. Anemia pada ibu hamil salah satu masalah gisi utama di Indonesia. Anemia dipengaruhi secara langsung oleh konsumsi makanan sehari-hari yang kurang mengandung zat besi. Banyak faktor yang mempnegaruhi anemia pada ibu hamil antara lain: umur, tingkat pendidikan, status gizi, jarak kehamilan, paritas, pekerjaan dan penyakit penyerta. Tujuan: mengetahui survey karakteristik ibu hamil dengan anemia. Metode penelitian: observasional analitik dengan pendekatan retrospektif. Data penelitian diambil dari rekam medik Puskesmas Kemranjen I Kabupaten Banyumas Periode Januari-Mei 2023 sebanyak 69 data ibu hamil dengan anemia. Analisis data menggunakan analisis univariat. Hasil penelitian: Ibu hamil yang mengalami anemia sebagian besar berumur tidak berisiko (81,2%), SMA (50,7%), status gizi baik (98,6%), jarak kehamilan ≥ 2 tahun (91,8%), multipara (63,8%), tidak bekerja (88,4%) dan tidak ada penyakit penyerta (95,7%). Kesimpulan: Ibu hamil yang mengalami anemia mayoritas berusia 20-35 tahun, SMA, gizi baik dan jarak kehamilan ≥ 2 tahun, multipara, tidak bekerja dan tidak ada penyakit penyerta.

Kata Kunci : Survey, Karakteristik, Ibu hamil, Anemia

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Kebidanan
Depositing User: Pustakawan UNAIC
Date Deposited: 04 Oct 2023 03:20
Last Modified: 04 Oct 2023 03:20
URI: http://repository.universitasalirsyad.ac.id/id/eprint/438

Actions (login required)

View Item
View Item